Teknologi Pembekuan Makanan Yang Menarik

TEKNOLOGI PEMBEKUAN MAKANAN

Teknologi Pembekuan Makanan merupakan teknologi yang mengawetkan makanan dengan cara menurunkan temperaturnya sampai di bawa titik beku air. Hal ini berlawanan dengan pemrosesan termal, yang dimana makanan di masukan di temperatur tinggi dan memicu tegangan termal terhadap makanan, bisa mengakibatkan hilangnya nutrisi, perkembangan rasa, tekstur, dan lainnya atau pemrosesan kimia dan fermentasi yang bisa mengubah sifat fisik dan kimia makanan.

Makanan beku umumnya tidak mengalami hal itu semua, membekukan makanan yang cenderung menjaga kesegaran dari makanan. Makanan beku sebagai favorit konsumen yang melebihi dari makanan kaleng atau makanan yang kering, salah satunya adalah di sekor hasil perternakan daging, susu, buah-buahan, dan sayuran. Sampai semua jenis bahan makanan yang bisa di bekukan dengan tujuan mengawetkannya. Proses pembekukan makanan menyebabkan pemindahan panas dengan produk makanan.

Hal ini juga bisa menjadikan pembekuan kadar air di dalam makanan dan menyebabkan kurangan aktivitas air didalamnya. Menurun temperaturnya dan menghilangnya kesediaan air menjadi penghambat untuk pertumbuahan mikroorganisme dan aktivitas enzim yang ada di dalam produk makanan, menyebabkan makanan sebagai sangat awet dan tidak akan membusuk. Keunggulan dari teknik pembekuan makanan ini merupakan semua hal itu bisa di capai untuk mempertahankan kualitas dari makanan seperti penilaian Nutrisi, Sifat organoleptik, dan lainnya.

Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*